KAI Divre II Sumbar sediakan 616 perjalanan saat masa lebaran
Senin, 24 Maret 2025 13:01
303 Views
00:00
00:00
00:00
ANTARA - PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divre II Sumatera Barat, menggelar apel gelar pasukan Angkutan Lebaran di Stasiun Padang, Senin (24/3). KAI Divre II Sumbar menetapkan periode Angkutan Lebaran selama 22 hari dan pihaknya telah menyediakan 616 perjalanan Kereta Api (KA) lokal.
(Melani Friati/Yovita Amalia/I Gusti Agung Ayu N)