Polwan "Cantik" Briptu Rani Akhirnya Dipecat

id Polwan "Cantik" Briptu Rani Akhirnya Dipecat

Surabaya, (Antara) - Polwan "cantik" dari Polres Mojokerto Briptu Rani Indah YN akhirnya dipecat, karena dinilai melakukan tindakan mencemari citra Polri dan desersi berulang kali, kata Kasubbid Penmas Bidang Humas Polda Jatim AKBP Suhartoyo di Mapolda Jatim, Selasa. (*/jno)

Pewarta :
Editor: Antara Sumbar
COPYRIGHT © ANTARA 2026

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.