Wisata Budaya Minangkabau Istana Pagaruyung

id WISATA BUDAYA MINANGKABAU ISTANA PAGARUYUNG,padang kini,sumbar terkini,berita terkini

Wisata Budaya Minangkabau Istana Pagaruyung

Suasana Istano Basa Pagaruyung di Tanjung Emas, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat, Rabu (13/4/2022). Bangunan yang merupakan replika dari istana Kerajaan Pagaruyung tersebut merupakan destinasi edukasi mengenai Kerajaan Pagaruyung dan budaya Minangkabau. Antara Foto/Aditya Pradana Putra/aww.

Pewarta :
Editor: Maril Gafur
COPYRIGHT © ANTARA 2026

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.