Rumah adat Suku Asmat di Papua Selatan

id Rumah adat Suku Asmat di Papua Selatan,padang kini,sumbar terkini,berita terkini

Rumah adat Suku Asmat di Papua Selatan

Warga berjalan melintasi rumah adat Jew di Kampung Ewer, Distrik Agats, Kabupaten Asmat, Papua Selatan, Rabu (31/5/2023). Rumah adat yang menggunakan bahan-bahan alami yang diambil langsung dari alam tersebut dibangun untuk tempat tinggal para laki-laki Suku Asmat yang belum menikah. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/nym.

Pewarta :
Editor: Maril Gafur
COPYRIGHT © ANTARA 2026

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.