Situs Kolonial Belanda Di Muara Tembesi

id SITUS MASA KOLONIAL BELANDA DI MUARA TEMBESI,padang kini,sumbar terkini,berita terkini,jambi

Situs Kolonial Belanda Di Muara Tembesi

Pelajar bersantai di dalam benteng pertahanan peninggalan masa kolonial Belanda yang terbengkalai di Muara Tembesi, Batanghari, Jambi, Jumat (26/8/2022). Muara Tembesi yang berada di tepi Sungai Batanghari merupakan salah satu kota tua Jambi yang telah ada sejak 1903 yang menyimpan bekas peninggalan masa kolonial, namun terbengkalai di antaranya benteng pertahanan, tugu kedaulatan, rumah singgah Bung Hatta, Sekolah Rakyat, dan rumah Belanda. ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/foc.

Pewarta :
Editor: Maril Gafur
COPYRIGHT © ANTARA 2026

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.