Sumbar alami inflasi 1,40 persen pada mei 2022 Jumat, 3 Juni 2022 16:39 WIB Kenaikan harga tiket pesawat udara dan daging ayam ras menjadi penyumbang inflasi di Sumatera Barat (Sumbar) pada Mei 2022 berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) setempat. COPYRIGHT © ANTARA SUMBAR 2024