Festival Perang Air Di Kepulauan Meranti

id FESTIVAL PERANG AIR DI KEPULAUAN MERANTI,padang kini,sumbar terkini,berita terkini

Festival Perang Air Di Kepulauan Meranti

Warga keturunan Tionghoa mengikuti Festival Perang Air di Jalan Ahmad Yani, Kota Selatpanjang, Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau, Senin (23/1/2023). Festival Perang Air atau Cian Cui ini merupakan kegiatan atau kebiasaan masyarakat keturunan Tionghoa di daerah tersebut dalam rangka merayakan tahun baru Imlek 2574. ANTARA FOTO/Rahmat Santoso/Lmo/hp.

Pewarta :
Editor: Maril Gafur
COPYRIGHT © ANTARA 2026

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.