London, (Antara/Reuters) - Pebalap asal Spanyol, Carlos Sainz Jr, putra mantan dua kali juara dunia reli mobil Carlos Sainz pada tahun 1990-an, akan berlaga di ajang lomba Formula Satu bersama tim Toro Rosso mulai musim depan, demikian diumumkan pemilik tim Red Bull itu, Jumat. Pebalap berusia 20 tahun itu akan bermitra dengan pebalap berusia 17 tahun Max Verstappen dari Belanda, putra mantan pebalap F1, Jos Verstappen. "Dengan bergabungnya Carlos Sainz dengan Max Verstappen dalam tim kami, maka Toro Rosso melanjutkan tradisi menyiapkan pebalap muda dari Program Pengemudi Bull Junior dan untuk pertama kali membalap di ajang F1," kata Prinsipal Tim Franz Tost dalam pernyataannya. (*/jno)
Berita Terkait
Eks bek Arsenal Takehiro Tomiyasu dikabarkan telah sepakat gabung Ajax
Selasa, 16 Desember 2025 4:44 Wib
Luis Diaz sempat berbicara dengan Wirtz sebelum gabung Bayern
Jumat, 31 Oktober 2025 5:54 Wib
Aymeric Laporte kembali gabung Athletic Club, klub masa kecilnya
Jumat, 12 September 2025 4:57 Wib
Miliano Jonathans resmi jadi WNI, segera gabung timnas
Rabu, 3 September 2025 15:43 Wib
Patrick Kluivert tanggapi positif Thom Haye dan Eliano Reijnders gabung Persib
Rabu, 3 September 2025 4:58 Wib
Dani Carvajal ingin Rodri gabung Real Madrid
Rabu, 3 September 2025 4:41 Wib
Tijjani Reijnders dukung Eliano gabung Persib
Rabu, 3 September 2025 4:40 Wib
Verdonk sempat bicara dengan Patrick Kluivert sebelum gabung Lille
Selasa, 2 September 2025 9:15 Wib
