Antara TV Sumbar

Harapan warga Mentawai untuk presiden terpilih

1761 Views

ANTARA - Puncak pesta demokrasi lima tahunan tengah berlangsung, hari ini 14 Februari menjadi hari menentukan bagi masyarakat Indonesia untuk memilih presiden dan wakil presiden untuk lima tahun ke depan. Lalu apa saja harapan masyarakat Kabupaten Kepulauan Mentawai, khususnya di Pulau Siberut terhadap presiden dan wakil presiden selanjutnya? (Fandi Yogari Saputra/Satrio Giri Marwanto/Nanien Yuniar)