Antara TV Sumbar

Istri gubernur se-Indonesia adu piawai memasak rendang

1843 Views

ANTARA - Para istri gubernur se-Indonesia adu kepandaian memasak rendang pada Festival Marandang 2019 yang digelar di Padang, Jumat (26/7). Hasilnya, Ketua Tim Penggerak PKK Jawa Tengah Siti Atiqoh Supriyanti yang merupakan istri Gubernur Jateng Ganjar Pranowo terpilih sebagai pemenang lomba. (Fandi Yogari/Dudy Yanuwardhana/Nusantara Mulkan)