Antara TV Sumbar

The Beatbox House, pesan keberagaman untuk anak muda Kota Padang

1204 Views

ANTARA - Kelompok  musik asal Amerika Serikat The Beatbox House sukses menghibur anak muda di Kota Padang dalam menyampaikan pesan keberagaman, di Gedung Youth Center, Selasa (7/2) malam. Padang dipilih sebagai salah satu dari lima kota dalam tur mereka yang disponsori Kedutaan Besar Amerika Serikat untuk Republik Indonesia. (Melani Friati/Satrio Marwanto/Nusantara Mulkan)