InfoGrafik Antara Sumbar

Inflasi 1,18 persen Cabai dan bawang merah menjadi penyumbang di sumbar pada juni 2022

Inflasi 1,18 persen Cabai dan bawang merah menjadi penyumbang di sumbar pada juni 2022
Cabai merah dan bawang merah menjadi komoditas penyumbang inflasi di Sumatera Barat pada Juni 2022 berdasarkan data yang dihimpun Badan Pusat Statistik setempat.

COPYRIGHT © ANTARA SUMBAR 2024