InfoGrafik Antara Sumbar

Enam jenis pelatihan berbasis kompetensi yang difasilitasi pemkot sawahlunto

Enam jenis pelatihan berbasis kompetensi yang difasilitasi pemkot sawahlunto
Pemerintah kota (Pemkot) Sawahlunto, Sumatera Barat, membuka enam jenis pelatihan kerja secara bebas biaya bagi generasi muda di Kota itu. pendaftaran peserta pelatihan itu sampai akhir bulan Januari ini, karena pada awal Februari kegiatan itu akan dibuka secara nasional oleh Presiden RI Joko Widodo.

COPYRIGHT © ANTARA SUMBAR 2024