Antara TV Sumbar

Pertamina edukasi pelajar SMK di Padang kenali oli palsu

57355 Views

ANTARA - PT Pertamina Lubricants, Senin (24/10), mengedukasi pelajar sebuah SMK di Kota Padang, Sumatera Barat, untuk mengenali oli palsu untuk mencegah penyebaran di tengah masyarakat. Pelatihan itu diharapkan dapat menunjang kemampuan siswa di bidang otomotif dalam mengenali produk pelumas.
(Melani Friati/Rizky Dhermawan/Nusantara Mulkan)