Antara TV Sumbar

Pelatihan manajemen keuangan bagi pelaku usaha mikro

804 Views

ANTARA - PT. Pegadaian area Padang, Sumatera Barat, memberikan pelatihan manajemen keuangan bagi nasabah pelaku usaha mikro, pada Jumat (12/11). Pelatihan bertujuan untuk membantu pelaku usaha mikro, dalam mengelola keuangan mereka yang selama ini dikelola secara sederhana, menjadi lebih tertata.(Melani Friati/Andi Bagasela/Sizuka)