Jakarta (ANTARA) - Inter Milan kalah 1-2 saat menjamu AS Roma dalam pertandingan Liga Italia di Guiseppe Meazza pada Minggu dini hari WIB.
Inter memimpin lebih dulu lewat Federico Dimarco pada menit ke-30 sebelum disamakan Paulo Dybala delapan menit setelahnya.
Gol kemenangan Roma dibuat Chris Smalling pada babak kedua yang sekaligus memberikan kekalahan kedua berturut-turut untuk Inter setelah dua pekan lalu takluk di tangan Udinese.
Inter menelan empat kali kekalahan dari delapan laga dan tertahan pada posisi ketujuh klasemen dengan 12 poin, sedangkan Roma naik ke posisi keempat klasemen dengan 16 poin, demikian laporan laman Serie A.
Susunan Pemain:
Inter Milan (3-5-2): Handanovic; Bastoni (Gosens 82'), Acerbi, Skriniar; Dimarco (Carboni 88'), Calhanoglu (Correa 78'), Asllani (Mkhitaryan 78'), Barella, Dumfries (Bellanova 81'); Martinez, Dzeko
AS Roma (3-4-2-1): Patricio; Ibanez, Smalling, Mancini; Spinazzola, Matic, Cristante, Celik; Zanilo (Belotti 86'), Pellegrini (Camara 82'); Dybala (Abraham 58')
Berita Terkait
Hasil dan klasemen Liga Italia: persaingan tim papan atas makin ketat
Senin, 11 November 2024 10:50 Wib
Inter Milan dan Napoli berbagi poin setelah bermain imbang 1-1
Senin, 11 November 2024 7:11 Wib
AS Roma pecat pelatih Ivan Juric
Senin, 11 November 2024 5:34 Wib
Juventus naik ke peringkat dua usai kalahkan Udinese 2-0
Minggu, 3 November 2024 4:50 Wib
Ditahan imbang Parma 2-2, Juventus gagal naik ke peringkat tiga
Kamis, 31 Oktober 2024 9:39 Wib
Jadwal lengkap Liga Italia tengah pekan ini: AC Milan vs Napoli
Selasa, 29 Oktober 2024 10:54 Wib
Pesta 8 gol tercipta saat laga Inter vs Juventus berakhir imbang 4-4
Senin, 28 Oktober 2024 9:31 Wib
Klasemen Liga Italia: Napoli jauhi Inter Milan dan Juventus
Senin, 28 Oktober 2024 9:29 Wib